1/6
Konsep modifikasi ekspedisi off-road juga bisa diterapkan pada 4×4 kecil ini. Penggunaan ban tipe ekstrim, bumper besi, winch dan LED bar memberikan tampilan sangar dan kemampuan tinggi untuk melahap jalanan off-road. Suspensi Jimny juga nampaknya telah dimodifikasi untuk meningkatkan ground clearance. Spatbor standar juga diganti dengan yang lebih kecil agar ban terlihat lebih menonjol dan bodi lebih ramping. (Sumber: Instagram/@jb74.id)
Source : https://www.otosia.com/photo/read/5225208/7-potret-suzuki-jimny-jb74-modifikasi-tampil-simple-hingga-off-road
Post Views: 3